Senin, 25 November 2013

0 komentar

LANGKAH MEMBUAT KABEL UTP STRAIGHT & CROSS OVER



1. Siapkan alat dan bahan
  • Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair)
Disebut unshielded karena kurang tahan terhadap interferensi elektromagnetik. Dan disebut twisted pair karena di dalamnya terdapat pasangan kabel yang disusun saling berlilitan (spiral).

  • Konektor RJ-45
RJ merupakan singkatan dari Registered Jack. Secara umum RJ-45 adalah jenis konektor standar untuk kabel jaringan seperti yang digunakan dalam jaringan Ethernet.

  • Cramping Tools
Cramping Tools atau Tang Cramping digunakan untuk mengcrimping jack RJ-45

  • Gunting
Digunakan untuk memotong kabel UTP dan mengupas jaket kabel UTP

  • LAN Tester
Alat ini digunakan untuk menguji kabel network/LAN, apakah sudah menyambung atau tidak.

2. Kupas jaket kabel UTP dengan tang pengupas

3. Potong kabel dengan menggunakan gunting agar rata panjangnya

4. Urutkan kabel sesuai dengan penomeran warna

5. Masukkan kabel kedalam konektor RJ-45, usahakan posisi urutan kabel benar dan ujung dari kabel menyentuh ujung lubang konektor RJ-45

6. Cramping konektor RJ-45 dengan Cramping Tools, tekan hingga bunyi klik

7. Apabila kedua ujung kabel sudah terpasang konektor RJ-45 lakukan pengecekan dengan LAN Tester untuk mengetahui apakah semua kabel terhubung dengan baik.

8. Jika kabel terhubung dengan baik maka akan terlihat nyala lampu dari nomor satu hingga delapan

selamat mencoba

newer post

Senin, 28 Oktober 2013

0 komentar

Langkah-langkah membuat format cell pada Excell

1. Tulisan angka pada microsoft cell
2. Blog angka yang anda ketik
3. Klik kanan pilih format cell







Langkah-langkah membuat mail marge

1. Buka menu mailing lalu buka start mail merge
2. Pilih normal word dokumen
3. Buka select recipient
4. Pilih exciting list
5. Pilih dokumen yang akan anda masukkan
6. Pilih pada sheet dokumen berapa anda
7. Pilih insert merge field
8. Benarkan preview result






newer post

Senin, 21 Oktober 2013

0 komentar
Fungsi
Chipset merupakan IC ukuran kecil yang pada komputer merupakan layaknya "polisi lalu lintas" pada papan induk (motherboard), mengarahkan aliran data dan menentukan peranti apa yang didukung oleh Personal Komputer (PC).
Sebuah chipset mengarahkan data dari CPU ke Chipset. Sedangkan Chipset dibagi menjadi dua bagian komponen utama yaitu, Northbridge dan Southbridge. Northbridge mengatur Chace memori, Memori Utama, Host Bus dan Slot PCI ekspansi. Sedangkan Soutbridge mengatur ISA Bus, dan menjembatani antara ISA Bus dan PCI Bus, mengatur dan mengontrol I/O port dan slot IDE. Chipsetjuga menentukan kecepatan dari front-side bus, bus memory dan bus grafis, serta kapasitas dan tipe memori yang di dukung motherboard. Selain itu pula, chipset mengarahkan aliran data melaluibus PCI, drive IDE dan port I/O serta menentukan standar IDE juga tipe port yang didukung oleh sistem.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZ9_xYx_5lkBTm9rr7ot9eWbYQX7kTaV6t1aesw1flsPzVTGktFyyrviG1_AgfH9n_GpZbwrC70k2oMbdJ2EgQ3P72aXd-eV88J7KPMblEOKYyCSxZ8w6OO-HHo_x8lyq3gZk90EwXqzPA/s320/p67_express_chipset.jpg
Soket CPU atau CPU Slot adalah komponen mekanik (s) yang menyediakan koneksi mekanik dan listrik antara mikroprosesor dan papan sirkuit cetak (PCB). Hal ini memungkinkan CPU untuk diganti tanpa solder.
Soket umum memiliki klip retensi yang menerapkan gaya konstan, yang harus diatasi bila perangkat dimasukkan. Untuk chip dengan sejumlah besar pin, baik nol penyisipan kekuatan (ZIF) socket atautanah grid array (LGA) soket yang digunakan sebagai gantinya. Desain ini menerapkan gaya tekan sekali baik pegangan (untuk jenis ZIF) atau piring permukaan (LGA tipe) dimasukkan ke dalam tempat. Ini memberikan retensi mekanik unggul sementara menghindari resiko pin lentur saat memasukkan chip ke dalam soket.
CPU soket yang digunakan dalam komputer dan server yang komputer. Karena mereka memungkinkan mudah bertukar komponen, mereka juga digunakan untuk prototipe sirkuit baru.Laptop biasanya menggunakan mount permukaan CPU, yang membutuhkan ruang kurang dari bagian socketed.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEghBeSy2WqdoPIdX1wurvto4gNSyxLONo1stM020KZVnJ3jfKziI-DgxihCO_pCQr12itIMMmyt4eDI7dTRQY7_pxj7vaAN_hyphenhyphenW1hmLSddCnj8gi2vjfOFkGJdKdI1Tx4jYM0keW84gj020/s320/skulltrail_cpu_socket.jpg


Southbridge adalah salah satu dari dua chip dalam inti logika chipset pada komputer pribadi (PC)motherboard , yang lainnya adalah Northbridge . Southbridge biasanya mengimplementasikan kemampuan lebih lambat dari motherboard dalam Northbridge / Southbridge chipset arsitektur komputer. Dalam sistem chipset Intel, southbridge bernama Input / Output Controller Hub (ICH) .AMD, yang dimulai dengan Fusion APU, telah memberikan FCH label, atau Fusion Controller Hub,untuk southbridge nya.
Southbridge biasanya dapat dibedakan dari Northbridge dengan tidak secara langsung terhubung keCPU . Sebaliknya, Northbridge ikatan southbridge ke CPU. Melalui penggunaan channel controller terintegrasi sirkuit, Northbridge langsung dapat menghubungkan sinyal dari unit I / O ke CPU untuk kontrol data dan akses. 


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgI8btEpbzDqTMPCuQg6hf8p4LQk9EnZBipio2zGbzyj2nnY0LO7LsdxEwphXmZi32kcDvW4GGAzLjEkCzqDFWUDoOLFLVhAdmJ5yuzNgn6ZO62ashE_aA5ogLGjIT2FS2D1p083VLSs8nA/s1600/shout.jpg


PC Card adalah faktor bentuk antarmuka perangkat dirancang untuk laptop komputer. Awalnya diperkenalkan sebagai PCMCIA Card, standar PC Card serta penerusnya seperti CardBus didefinisikan dan dikembangkan oleh Personal Computer Memory Card International Association(PCMCIA).
Ini pada awalnya dirancang sebagai standar untuk memori kartu ekspansi untuk penyimpanan komputer , keberadaan standar umum yang dapat digunakan untuk peripheral notebook menyebabkan banyak jenis perangkat yang dibuat tersedia berdasarkan pada faktor bentuk, termasuk kartu jaringan , modem , dan hard disk .

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhb4mrMhOeXN7qKDWQITvYWs1lFBu3aJis2C_C30M_NYI6LFY9yxVbqEew5H_AnAw3YbdldxHhOUTVWYrN2KlMyD_YmQGTwIBZ4ppE41Y8zLGPfoncT2VgKRhebe9WJWsDcRyk9PJHR-ilP/s320/pc+card.jpg




  

PERBANDINGAN PROSESOR INTEL PENTIUM DENGAN INTEL ATOM
 Intel Atom ini diklaim oleh Intel sebagai prosesor terkecil, dibuat dengan teknologi baru yang disebut “hafnium infused 45 nanometer high-k silicon" yang disingkat dengan sebutan teknologi 45 nanometer.  
Prosesor yang besarnya kurang dari 26 milimeter persegi itu mengandung 47 juta transistor. 
Selain terkecil dalam ukuran atom juga diklaim kecil dalam mengonsumsi daya, yaitu membutuhkan daya kurang dari 1 watt sampai 2,5 watt. Sehingga cocok untuk perangkat mobile karena akan hemat baterai. Produk perangkat bergerak seperti notebook yang beredar saat ini sudah ada yang dilengkapi dengan Intel Atom, contohnya Asus Eee PC 901, MSI Wind, Axioo Pico dan Acer Aspire One

Intel Atom ini menggunakan desain arsitektur yang benar-benar baru, jadi tidak mengadaptasi arsitektur prosesor yang sudah ada. selain hemat energi Atom juga memberikan performa yang baik untuk berinternet, Intel Atom memiliki FSB (Front Side Bus) dengan kecepatan sampai 533 MHz, prosesor ini juga mendukungmulti-threading. Performa multimedia dan game juga digenjot dengan adanya dukungan untuk Streaming SIMD Extensions 3 (SSE3). Tetapi jangan harap game 3D (tiga dimensi) bisa berjalan mulus di perangkat Atom. karena Atom memang dibuat bukan untuk main game, melainkan untuk berinternet.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjNH8fU7cDX6bktGZ3fgVHEE89msnQeE8LnurGSuv1RaLg8ENYmdFqCk8t5Wj4l0iuPG7OVxDUsZZ79MBvUThoqXFU_6-zegvg0e01HtPkhm9B46-oRoNuy7MrmxU1JGArtNOT9fQOq61A/s1600/atom.png
Logo Intel Atom


Sebelum Atom diluncurkan, Intel mengumumkan dua prosesor baru dengan nama kode Silverthorne (Atom Z)dan Diamondville (Atom N). prosesor yang pertama dibuat untuk perangkat UMPC yaitu Ultra Mobile PC. Sedang prosesor kedua dibuat untuk  notebook kelas hemat, yang ukuran 14" intel atom itu lebih ke yang spek-spek kompie yang lama, sedangkan intel pentium lebih ke yang baru seperti dual core and core 2 duo. Intel Atom di khususkan untuk Notebook - Intel Atom di bandingkan dengan Intel Celeron secara umum lebih bagusCeleron, performa ATOM 'mungkin' bisa disejajarkan dengan P3

CMIiW INTEL ATOM dibuat dengan fabrikasi 45 nm, Mengandung 47 juta transistorSingle core, fsb 533 dan mendukung hyper treading. Hemat daya dan tidak cepat panas.  Intel atom punya kelebihan hemat energi baterai sehingga panas yg dikeluarkannya gak sepanas intel celeron. tapi kalo masalah kinerjanya cenderung sedikit lebih bagusan intel celeron. untuk  intel atom biasanya dipake di notbook yg hanya butuh untuk kinerja yg agak ringan, bahkan utk kedepannya intel atom sepertinya mau diadopsi ke PDA atau HP

Sebenarnya intel atom itu sekelas sama celeron dualcore tapi bukan pentium dualcore, dengan kecepatan1,6ghz fsb500 1mb L2 cache sekilas udah saingan ama celeron D 2,66 fsb 800 512kb L2 Cache tp kelemahannya intel atom udah menyatu ama motherboardnya jadi user itu kaya kurang bebas aja buatoverclock ato ngembangin fitur-fitur lainnya. Intel celeron ada dua versi, yang mobile sama yangg ULV. Untuk yang mobile itu dia punya kekuatan CPU sebesar 1.86 Ghz sedangkan yang ULV punya kecepatan processornya hanya 900 Ghz

Rata-rata yang ULV hanya dibekali maximal 512 Mb RAM, sedangkan yang mobile (versi teratasnya M 440) dapat diupgrade hingga 2GB. Tapi untuk tahan lama battre ULV jagonya. Bisa tahan lebih dari 2 jam tergantung kapasitas batre. Kalau yg mobile (M) 1 jam-an.  Kembali ke atom, kalo atom kecepatan prosessornya 1.66 Ghz dengan max Ram 2GB. Intel Atom mengunakan desain processor baru dan awalnya diperuntukan untuk mobile device. Karena emang irit banget, cuman butuh daya 1 sampai 2.5 watt sehingga otomatis lebih tahan lama batrenya. 

Jadi ibaratnya atom itu gabungan celeron M sama celeron ULV. Kecepatannya dapat diperhitungkan (walau masih kalah dengan core duo tentunya) namun juga hemat energi luarbiasa. Intel atom lebih bagus kecepatannya 1000 Ghz sampai 2000 Ghz, kalau celeron kecepatannya sampai 800 Ghz sampai 1500 Ghz

Prosesor Pentium generasi pertama, yang memiliki nama kode i586, P5, atau 80586 memiliki kecepatan 60 MHz dan 66 MHz. Pentium generasi kedua memiliki nama kode P54C). Prosesor baru ini diperkenalkan pada frekuensi 90 MHz, 75 MHz, 100 MHz. Selanjutnya dirilis pula seri dengan kecepatan 120 MHz, 133 MHz, 150 MHz, 166 MHz, dan yang tercepat 200 MHz. Dengan menggunakan teknologi manufaktur yang lebih canggih, Pentium pun lebih ramping dan lebih hemat daya (frekuensi 200 MHz hanya memakan 15.5 Watt). Generasi ketiga dari prosesor Pentium adalah Pentium MMX (yang memiliki nama kode P55C). 

Intel memasukkan tambahan 57 instruksi MMX baru ke dalam prosesor,tanpa melakukan perombakan terhadap desain. Ukuran Cache ditingkatkan pada prosesor ini: Pentium MMX memiliki 16 KB Data cache yang bersifatwrite-back (yang pada versi Pentium sebelumnya hanya terdapat 8 KB).


newer post

Rabu, 09 Oktober 2013

0 komentar
Resume Tugas Praktikum TI 
Membuat Buku






Cara menulis rumus pada microsoft word
  1. Klik insert.
  2. Klik tombol Equation yang berada di pojok kanan. 
  3. Setelah tombol Equation diklik, nanti akan muncul tombo simbul-simbul atau fungsi-fungsi untuk menulis rumus. Untuk menuliskan fungsi  Per, Pangkat, akar, zigma dan lain-lain gunakan tombol fungsi yang ada di samping kanan.
  4. Untuk menulis fungsi pembagian (per) cukup klik pada tombol Fraction, nanti akan muncul beberapa pilihan, pilih yang urutan pertama.
  5. Setelah dipilih nanti akan muncul form pengisian angka, masukkanlah angka yang kamu inginkan. 
  6. Untuk menulis akar, silahkan klik pada tombol Radical.
  7. Kemudian pilih format akar yang kamu inginkan.
  8. Lalu masukkan angka yang kamu inginkan pada kolom yang telah tersedia.
  9. Rumus telah selesai dibuat.

 Cara membuat Header pada Miscrosoft Word
  1. Klik menu ribbon insert
  2. Kemudian klik Header
  3. Setelah itu pilih salah satu header yang anda inginkan
  4. Kemudian ketik informasi yang anada inginkan
  5. Kemudian close header

Cara membuat Footer pada Miscrosoft Word
  1. Klik pada menu ribbon insert
  2. Kemudian pilih Footer
  3. Setelah itu pilih salah satu footer yang anda inginkan
  4. Kemudian ketik informasi yang anda tampilkan
  5. Kemudian close footer

Cara membuat warermark pada Miscrosoft Word
  1. Pilih meni Ribbon Page Layout
  2. Klik tombol Wtermark
  3. Pilihlah salah satu watermark yang anda inginkan 
  4. Klik Custom Wtermark, maka akan muncul Printed Wtermark
  5. Pada Printed Watermark pilih opsi Text Watermark
  6. Lalu isi sesuai yang anda inginkan pada kolom-kolom yang telah disediakan tersebut.
  7. Setelah pengisian selesai lalu klik ok

Cara membuat tabel
Cara pertama: 

  1. Klik Insert
  2. Pada menu riribbon pilih Table
  3. Setelah itu sorot atau arahkan kursor untuk menentukan beberapa jumlah kotak yang anda inginkan
  4. Jika sudah dipilih, klik pada kotak yang anda sorot. Maka tabel anda sudah jadi 

Cara kedua 
  1. Klik Insert
  2. Pilih Insert Table
  3. Tentukan Number of colums (untuk jumlah kolom) dan Number of row (untuk jumlah baris)
  4. Kemudian klik ok

Cara untuk mengatur tabel
  1. Arahkan Pointer ke garis yang anda ingin perbesar atau perkecil kolom dan barisnya, sehingga pointer akan berubah menjadi anak kecil
  2. Klik kanan dan kemudian tarik untuk memperbesar kolom atau baris tabel sesuai yang anda inginkan
  3. Jika ingin tabel terlihat rapi maka sorot tabel yang anda buat, kemudian klik kanan
  4. Setelah itu pilih dan klik Table Properties
  5. Pada tab Row dan Colimns anda bisa mengatur kolom dan baris yang anda inginkan
  6. Kemudian klik ok

Cara untuk menggunakan footnote pada Miscosoft Word
  1. Letakkan kursor pada akhir kata atau kalimat yang akan diberi footnote
  2. Setelah itu pada menu ribbon klik References
  3. Kemudian klik tanda panah kecil pada bagian bawah di grup Footnote. Maka akan muncul jendela Footnote and Endnote 
  4. Kemudian pada Location beri tanda centang Footnote. Lalu klik insert
  5. Maka akan muncul angka kecil pada bagian akhir kata atau kalimat. Kemudian silahkan anda tuliskan keterangan dari footnote tersebut
  6. Maka footnote yang anda inginkan telah jadi

Cara untuk membuat bullet
  1. Klik menu Home
  2. Pilih bullets
  3. Klik salah satu model bullets, kemudian akan muncul jenis bullets yang dipilih
  4. Dan pilihlah bullets sesuai selera anda

Cara untuk membuat numbering
  1. Klik menu Home
  2. Pilih Numbering
  3. Klik salah satu jenis numbering, kemudian akan muncul jenis numbering yang dipilih
  4. Dan pilihlah bullets sesuai selera anda 



Cara untuk membuat halaman koran/teks berkolom
  1. Klik menu Page Layout 
  2. Pilih Columns
  3. Pilih bentuk layout yang diinginkan, ada beberapa pilihan yang dapat anda pilih antara lain One, Two, Three, Left, Right
  4. Jika beberapa pilihan tersebut tidak sesuai, anda bisa mengedit secara manual dengan klik More Columns  
  5. Masukan jumlah kolom pada kotak  bagian Number of Columns yang sesuai dengan anda inginkan
  6. Klik ok jika sudah selesai

Cara membuat dropcap
  1. Letakkan kursor pada paragraf yang akan diberi drop cap
  2. Buka ribbon Insert, pada group menu text 
  3. Klik Drop Cap
  4. Pilih salah satu pilihan antara Dropped dan In Margin
  5. Dropped berarti huruf yang lebih besar akan berada menjorok kedalam dalam paragraph tersebut, sedangkan in margin berarti huruf yang diperbesar berada di dalam margin kertas, sedangkan huruf yang lain tetap pada pengaturan margin yang ada
  6. Untuk melakukan pengaturan lebih lanjut dapat dipilih Drop Cap Options
  7. Setelah memilih dropped dan in margin, pilih jenis font yang akan anda pakai kemudian tentukan juga berapa besar huruf drop cap dengan mengisi lines to drop, semakin besar angka yang dimasukkan maka semakin besar pula huruf drop capnya
  8. Atur pula jaraknya dengan text dengan mengisi angka pada distance from text kemudian klik OK
  9. Maka drop cap telah berhasil dibuat
newer post
newer post older post Home